Mendapatkan trafik yang banyak
Trafik adalah jumlah banyaknya pengunjung yang datang setiap harinya, apakah berjumlah ratusan , ribua ataukah jutaan perharinya, dalam hal ini semakin banyak pengunjung yang anda datangkan ke blog atau website anda tentunya akan lebih mempermudah uang datang ke kantong anda, lalu bagaimana kita bisa mendapatkan uang tersebut? kita bisa mengikuti program PPC ( pay per click ) sesuai dengan namanya kita akan di bayar jika kita bisa mendapatkan banyak klik dari iklan yang telah di pasang. Untuk saat ini google adsense adalah salah satu program terpopuler karena anda dapat mendapatkan uang lewat internet sebanyak ribuan dollar setiap harinya.
Mendapatkan pagerank tinggi
Pagerank adalah suatu penilaian dari perusahaan google terhadap blog atau website kita, dimana jika penilaian pagerank semakin besar maka banyak orang ingin membeli lin menuju ke situs mereka melalui blog kita, benar benar nikmat bukan? biasanya untuk blog berpagerank lima ke atas satu link dihargai ratusan dollar per bbulannya, untuk saat ini untuk mendapatkan pagerank sangatlah susah arena memang alogaritma sudah diganti yang lebih sulit.
Mungkin kedua poin di atas merupakan salah satu senjata untuk mencari uang lewat internet, jadi bagi anda yang ingin mencoba dipersilahkan namun kalau kaya ditanggung sendiri yah :)
1 komentar: "Mencari uang lewat internet"
mantabs templatenya.. maksih yah :)
Posting Komentar